Pendampingan Digitalisasi UMKM Kota Pontianak Tahun 2022
Kegiatan Pendampingan UMKM dengan Tema Empowering UMKM yang dilaksanakan pada Tanggal 12, 19 dan 26 Maret 2022. Oleh Mahasiswa PS-MM FEB UNTAN angkatan 46.
Tujuan kegiatan Pendampingan ini dalam rangka pelaksanaan KKL Mahasiswa PS-MM FEB UNTAN yang turut berpartisipasi dalam meningkatkan kemajuan UMKM di Pontianak.
Kegiatan dilaksanakan dengan model pendampingan selama 3 pertemuan. Dengan materi tentang digitalisasi marketing dan optimalisasi dlm media sosial unt pendampingan 1, pendampingan ke 2 dan 3 dilanjutkan dengan implementasi pembuatan akun media sosial oleh pelaku UMKM serta digitalisasi keuangan.